Sejarah Blang Cut



Gampong Blang Cut adalah sebuah gampong di kemukiman Kuta Baroh Kecamatan Meurah Dua Kabupaten Pidie Jaya. Konon menurut cerita sesepuh gampong dulunya ada sawah kecil tempat menanam padi masyarakat yang disebut Blang Cut, yang artinya sawah kecil yang unik karena terletak di pemukiman penduduk, hingga pada saat itu timbullah keinginan masyarakat untuk membentuk suatu gampong sebagai tempat tinggal masyarakat yang semakin hari semakin banyak. Dengan musyawarah mufakat tokoh tokoh atau petua gampong mengambil keputusan untuk memberi nama sebuah gampong dengan sebutan nama Blang Cut. Didasari dari fakta dan kejadian itulah gampong Blang Cut diberi nama. 




Blang Cut

Alamat
Jl. Iskandar Muda, Blang Cut, Meurah Dua, Pidie Jaya 24186
Phone
Telp. 085220284728
Email
blangcut2011@gmail.com
Website
meurahduablangcut.sigapaceh.id

Kontak Kami

Silahkan Kirim Tanggapan Anda Mengenai Website ini atau Sistem Kami Saat Ini.

Total Pengunjung

12.338